Penerapan metode talking stick untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran pendidikan agama islam kelas VIII.9 di SMPN 12 Makassar

Rahmanita Nita Manrapi, Rosmiati Rosmiati, Subaedah Subaedah

Abstract


Penelitian ini bertuan untuk mengetahu bagaimana metode pembelajaran Talking Stick pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahu bagaiamana keaktifan serta kemampuan peserta didik dalam menyeleseaikan serta mempertanggung jawabkan tugas yang diberikan sehingga hal tersebut dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik dalam pembelajaran Pendidikan Agama Islam kelas VIII. 9 di SMP Negeri 12 Makassar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) dalam penelitian ini yang menjadi subjek penelitian adalah peserta didik kelas VIII.9 SMP Negeri 12 Makassar dengan jumlah 29 peserta didik yang terdiri dari 17 laki-laki dan 12 perempuan. Instrumen yang dipakai adalah observasi yaitu melakukan pengamatan secara langsung terhadap peserta didik SMP Negeri 12 Makassar, wawancara akan dilakukan dengan memberikan pertanyaan kepada guru mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan beberapa peserta didik kelas VIII.9, dan berupa tes awal dan tes akhir bentuk essay sebanyak 5 butir soal dan pilihan ganda 5 butir soal. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa hasil belajar peserta didik mengalami peningkatan. Peningkatan tersebut dapat dilihat melalu siklus yang telah dilakukan. nilai rata-rata pre-test peserta didik sebesar 73 dengan angka presentase 21,42%, nilai rata-rata post-test pada siklus I meningkat 76 dengan angka presentase 44,82%, dan meningkat lagi dinilai rata-rata-rata post-test pada siklus II yaitu 81,55 dengan nilai presentase ketuntasan 86,20%. Kesimpulannya, bahwa Penerapan Metode Talking Stick untuk Meningkatan Hasil Belajar Peserta Didik pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Kelas VIII.9 di SMP Negeri 12 Makassar.

Keywords


Talking stick, penerapan, hasil belajar

References


Afandi, M., Chamalah, E., & Wardani, O. P. (2013a). Model & Metode Pembelajaran di Sekolah. UNNISULA PRESS.

Afandi, M., Chamalah, E., & Wardani, O. P. (2013b). Model & Metode Pembelajaran di Sekolah. UNNISULA PRESS.

Aminah. (2017). Pendidikan Agama Islam Untuk Perguruan Tinggi. Zizi Publisher.

Asra, & Sumiati. (2019). Metode Pembelajaran. Sandiarta Sukses.

Faradita, M. N. (2019). Metode Talking Stick dalam Pembelajaran IPA. Mavendra Pers.

Febriyanti, Andi Bunyamin, & Ahmad. (2023). Penerapan Metode Pembelajaran Quiz Team Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Anak Didik Pada Mata Pelajaran PAI Kelas XI Keperawatan SMK Baznas Sul-Sel. QANUN: Journal of Islamic Laws and Studies, 2(1), 14–24. https://doi.org/10.58738/qanun.v2i1.237

Hayati, S. (2017). Belajar & Pembelajaran Berbasis Cooperative Learning. Graha Cendaka.

Kementrian agama. (2017). Al-Qur’an dan Terjemahnya. Dinamika Cahaya Pustaka.

Kementrian Pendidikan Nasional. (2014). Undang-undang RI Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Bening.

Malik, A., & Chusni, M. M. (2018). Pengantar Statistik Penndidikan; Teori dan Aplikasi. Deepublish.

Nilamsari, N. (2014). Memahami Studi Dokumen Penelitian Kualitatif. Wacana Press.

Rosmiati, R. (2023). Model pembelajaran kontruktivistik pada mata pelajaran Aqidah Akhlaq. JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia), 9(2), 859. https://doi.org/10.29210/020232211

Salim, Karo-Karo, I. R., & Haidir. (2015). Penelitian Tindakan Kelas (teori dan aplikasi bagi mahasiswa, guru mata pelajaran umum dan pendidikan agama islam di sekolah). PERDANA PUBLISHING.

Shoimin, A. (2014). 68 Model Pembelajaran Inofatif dalam Kurikulum 2013. Ar-Ruzz Media.

Sudijono, A. (2012). Pengantar Evaluasi Pendidikan. Rajawali Pers.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Bisnis. Alfabeta.

Syahrul, M., & et.al. (2022). Penelitian Tindak Kelas. Pradina Pustaka.




DOI: http://dx.doi.org/10.33096/mujaddid.v2i1.1185

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

https://ijeeemi.poltekkesdepkes-sby.ac.id/pages/pulsayuk/https://psdkukediri.polinema.ac.id/jte/mthailand/https://rsp.unri.ac.id/stats/ikanarwana/https://jippm.uho.ac.id/public/site/macau/


Mujaddid: Jurnal Penelitian dan Pengkajian Islam indexed by:

___________________________________________________________

Mujaddid: Jurnal Penelitian dan Pengkajian Islam
ISSN2987-7148
Published by: Fakultas Agama Islam
Alamat: Gedung Fakultas Agama Islam Kampus II UMI, Jl. Urip Sumoharjo Km. 5 Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia
Web: http://jurnal.fai.umi.ac.id/
Email: mujaddid@umi.ac.id

 This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0

SLOT88

https://warta-gereja.com/

slot gacor toto Devil138 Daftar Devil138 Login Devil138 Ninja138 omtogel